Menu Tutup

Ini 5 Catatan Terpenting dari Ceramah Grand Syaikh Al-Azhar di UIN Jakarta

DatDut.Com – UIN Syarif Hidayatullah Jakarta mendapat tamu sangat terhormat pada Selasa (23/2/2016) kemarin. Ini untuk pertama kalinya pemimpin tertinggi yang membawahi lembaga pendidikan terpenting di dunia Islam, berkunjung ke universitas Islam terpenting di Indonesia.

Kehadiran Grand Syaikh Al-Azhar disambut langsung oleh Rektor UIN Jakarta Prof. Dr. Dede Rosyada. Acara yang bertempat di Auditorium Utama Prof. Dr. Harun Nasution, penuh sesak oleh alumni Universitas Al-Azhar Kairo, di samping tentu saja para pejabat, dosen, dan mahasiswa UIN Jakarta.

Agenda Grand Syaikh ke UIN ini sepertinya merupakan agenda terpenting dalam kunjungan beliau di Indonesia (Baca: Catat! Ini 5 Agenda Penting Grand Syaikh Selama di Indonesia). Selain mengadakan silaturahmi dengan alumni Universitas Al-Azhar Kairo yang ada di Indonesia, Grand Syaikh juga menyampaikan orasi perdamaian. Dari orasi tersebut, ada 5 pesan penting:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *