Datdut.Com – Sebagai orang yang dibesarkan di lingkungan pesantren, saya sempat mengamati dan menyimpulkan lima kesamaan ciri yang selalu ditemui pada sosok ulama yang disebut dan digelari di kalangan pesantren sebagai “kiai” atau di masyarakat perkotaan lebih dikenal sebagi “ustad”.
Saya perlu menulis tentang ini karena sepertinya sudah ada kesalahan cara pandang tentang siapa orang yang disebut kiai. Sehingga banyak muncul kiai jadi-jadian dan ustad abal-abal. Ini yang perlu tegaskan, orang yang layak disebut kiai atau ustad bukan yang sekadar tampil di TV. Ia tak perlu selalu dikawal oleh para santri, pakai jubah dan gamis dengan sorban berlapis-lapis.
Karena kiai adalah gelar yang diberikan masyarakat yang ikhlas tanpa pamrih. Kiai tidak patut disandang oleh orang yang mengkiaikan dirinya sendiri. Supaya tidak salah pilih, kenali 5 ciri kiai dan ustad sejati berikut ini:
- ADDAI Akan Anugerahkan Sejumlah Penghargaan Bergengsi untuk Dai dan Program Dakwah di TV - 18 November 2023
- Pengumuman Kelulusan Sertifikasi Dai Moderat ADDAI Batch 3 - 2 September 2023
- ADDAI Gelar Global Talk Perdana, Bahas Wajah Islam di Asia Tenggara - 7 Oktober 2022