Menu Tutup

Menguak 5 Fakta Seputar Kelompok Teroris Abu Sayyaf yang Menyandera WNI

DatDut.Com – Pemerintah Indonesia, Filipina, dan Malaysia tengah disibukkan dengan kasus penyanderaan warga negaranya oleh kelompok Abu sayyaf. Sementara itu, 3 dari 10 WNI yang disandera telah dibebaskan bersama 2 warga Myanmar. Meskipun informasi ini masih simpang-siur, karena berdasarkan berita dari detik.com (15/4), belum ada satu pun sandera WNI yang dibebaskan.

Abu Sayyaf merupakan kelompok militan bersenjata yang sering melakukan aksi pembajakan dan penyanderaan warga negara asing maupun lokal. Nama Abu Sayyaf sendiri sebenarnya adalah nama seorang mujahidin di Afghanistan yang berjuang melawan Uni Soviet di tahun 1980-an.

Pada akhirnya, nama Abu Sayyaf dipakai oleh sekelompok anggota pecahan dari separatis Front Pembebasan Nasional Moro (MNLF). Tidak hanya ingin memerdekakan Mindanao, tapi  mereka juga bercita-cita mendirikan negara Islam di kawasan tersebut.

Kelompok Abu Sayyaf ini berbeda dari gerakan perjuangan muslim Moro lainnya. Terhitung merupakan “sempalan” dari MNLF. Apa saja fakta di balik sepak terjang kelompok ini. Berikut 5 ulasannya yang dirangkum dari berbagai sumber.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *